Sosok Rini S Bon Bon Pelawak Multitalenta Tutup Usia setelah Berjuang Melawan Diabetes

Senin 11-07-2022,19:06 WIB
Reporter : Amanda Fanny
Editor : Reza Permana

Selain itu, Rini S Bon Bon juga pernah terlibat menjadi pemain dalam film Lupa Aturan Main bersama Warkop DKI pada tahun 1990.

BACA JUGA:Sidang Perdana Mas Bechi Jaksa Akan Hadirkan Satu Korban, Lainnya Mundur

BACA JUGA:Sejumlah Benda Pusaka Abad 18 Saat Geger Cilegon Bisa Kembali Dilihat, Ada Koran Bahasa Arab Hingga Senjata

Berjuang Melawan Diabetes

Di tengah popularitasnya, Rini S Bon Bon membawa kabar menghebohkan, jika dirinya dovonis terkena penyakit diabetes melitus tipe 2. 

Penyakit ini telah ia derita sejak tahun 1996 dan akibat penyakitnya itu, karier Rini S Bon Bon pun sempat terganggu. 

Sejak vonis tersebut, Rini S Bon Bon perlahan menepi daru dunia hiburan untuk fokus pada kesehatannya. 

BACA JUGA:Mabes Polri Ungkap Hukuman Penembak Brimob Asal Jambi, Motif Baku Tembak Masih Didalami

BACA JUGA:3 Juara Formula 1 Austria Didenda Rp 150 Juta, Ternyata Ini Penyebabnya

Kendati demikian, ia juga aktif memberi semangat bagi para diabetes survivor untuk terus berjuang melanjutkan hidup.

Diketahui, karena penyakit ini, Rini S Bon Bon hampir saja kehilangan kakinya. 

Hal itu lantaran ia mengalami luka yang tak kunjung sembuh. 

Hingga kemudian, dokter menyarankan jika kakinya harus diamputasi.

BACA JUGA:Astagfirullah! Pria Ini Mengaku Dewa Matahari dan Larang Warga Salat

BACA JUGA:Pencabutan Izin Operasional Ponpes Shiddiqiyyah Mas Bechi Dibatalkan Kemenag

Namun Rina tidak menyerah begitu saja, ia memilih untuk menolak anjuran dokter, dan  mengubah total pola makan, serta mengonsumsi berbagai obat dan ramuan. 

Kategori :