Shell bLU cRU Yamaha Enduro Challenge di Hambalang Bukan Sekadar kompetisi Kecepatan

Senin 03-10-2022,14:23 WIB
Reporter : M. Ichsan
Editor : Dimas

”Saya senang bisa ambil bagian dalam kompetisi enduro Yamaha menggunakan motor WR 155 R ini,” ungkap Muhamad Irpansyah, juara 1 kelas WR 155 R Advance dari tim Garasi 189.

“Kompetisi ini sangat mengandalkan fisik, dan dengan dukungan saya punya pengalaman pernah ikut di ajang enduro, membantu saya untuk juara. Ditambah juga dengan keunggulan WR 155 R bagian suspensi, power dan akselerasi melancarkan perjalanan saya di trek kompetisi,” terangnya.

Kategori :