BACA JUGA:Ribuan Suporter Siap Dukung Garuda, Netizen: Saatnya Bantai Gajah Putih
Itu dia beberapa gejala pendarahan otak, seperti yang dialami oleh Indra Bekti.
Meski demikian, gejala pendarahan otak bisa bermacam-macam tergantung dari lokasi pendarahan, tingkat keparahan pendarahan, dan jumlah jaringan yang terkena.
Gejala cenderung berkembang secara tiba-tiba dan mungkin bisa memburuk.
Jadi, jika kamu mengalami gejala-gejala tersebut, jangan ragu untuk melakukan pemeriksaan dan datangi rumah sakit terdekat.