7 Manfaat Bunga Telang Ungu yang Belum Banyak Diketahui, Bisa Perbaiki Mood!

Selasa 07-03-2023,18:14 WIB
Reporter : Amanda Fanny
Editor : Amanda Fanny

Di dalam bunga telang terkandung asam palmitat, yang memiliki sifat antioksidan yang berperan sebagai antidepresan alami.

Bunga telang dapat membuat otot pembuluh darah halus lebih rileks, sehingga akan membantu aliran darah mengalir dengan baik dan meredakan rasa stres.

2. Diabetes


Ilustrasi penyakit diabetes. Foto : HALODOC/NET--

Manfaat bunga telang ungu untuk kesehatan bisa diandalkan untuk atasi masalah diabetes. 

Efek hipoglikemia ekstrak bunga telang sudah dibuktikan dengan percobaan pada tikus. 

Pemberian ekstrak air bunga telang secara oral (400 mg/kg berat badan) kepada tikus dapat menurunkan glukosa serum dan glikosilasi hemoglobin. 

Hal ini yang membuat manfaat bunga telang ungu dapat meningkatkan insulin serum, glikogen otot hati, dan tulang. 

BACA JUGA:Anxiety Disorder Adalah Gangguan Kecemasan, Ini Pengertian, Gejala, dan Cara Mengatasinya

BACA JUGA:LPSK Resmi Beri Perlindungan untuk David Selama 6 Bulan

Aktivitas antidiabetes suatu komponen aktif dapat pula melalui penghambatan pembentukan produk akhir glikasi lanjut (advanced glycation end products - AGEs). 

Ekstrak bunga telang pada konsentrasi 0,25-1,00 mg/ml dilaporkan secara signifikan menghambat pembentukan AGE, serta mengurangi kadar fruktosamin dan oksidasi protein.

3. Anti Kanker


Tanda-tanda Kanker di Pagi Hari-PDPics-Pixabay

Bunga telang juga memiliki kandungan flavonoid dengan kandungan kaempferol. 

Dari sebuah penelitian, teruji bahwa bunga telang dapat mematikan sel kanker hingga 63,8% dikarenakan kandungan flavonoid yang ada di dalamnya. 

Kategori :