9. Jumlah, lokasi, bentuk, dan tata letak TPS ditentukan oleh...
a. KPU Kabupaten Kota
b. PPS
c. KPU
d. KPPS
Jawaban: A
BACA JUGA:KPU Siapkan TPS Lokasi Khusus di Pilkada 2024
BACA JUGA:KPU Siapkan 600 Pemilih Setiap TPS Untuk Pilkada 2024
10. Setelah pemungutan dan penghitungan suara selesai, KPPS wajib memberikan satu salinan berita acara dan sertifikat hasil penghitungan suara kepada pihak di bawah ini, kecuali....
a. Saksi paslon
b. Pengawas TPS (PPL)
c. PPS
d. PPK melalui PPS
Jawaban: D
11. Sesuai Pasal 60 UU Pilkada No.10 Tahun 2016, kapan DPT pemilihan ditetapkan?
a. Maksimal 20 hari sebelum tanggal pemungutan suara