Untuk menjaring generasi muda yang bertalenta, tahun ini Teh Pucuk Harum mengunjungi 10 kota di Indonesia yaitu Medan, Palembang, Lampung, Jabodetabek, Bandung, Yogyakarta, Surabaya, Malang, Makassar, dan Balikpapan.
Acara Grand Final Pucuk Cool Jam 2024 telah digelar pada Kamis, 19 Desember 2024, mendapatkan tiga pemenang dan juara favorit hasil pilihan dari tiga juri kompeten seperti Isyana Sarasvati, Vidi Aldiano dan Ufa Sofura. Berikut nama-nama pemenang di Kategori Musik Terpucuk:
● Juara 1: Music Lab (SMA Karangturi Semarang)
● Juara 2: West Avenue (SMKN 2 Kasihan Yogyakarta)
● Juara 3: Kania Lituhayu Akasyah (SMKN 48 Jakarta)
● Juara Favorit: Violet Ratu Azura (SMA 1 Gedangan Surabaya)
BACA JUGA:Jadwal Lengkap Liga Inggris Pekan ke-17: Ada Manchester city Hingga Tottenham vs Liverpool!
Sementara itu, berikut pemenang untuk kategori Dance Terpucuk:
● Juara 1: Zahraditya Syifa (SMAN 8 Jakarta)
● Juara 2: Mystylez (SMAK BPK Penabur Holis Bandung)
● Juara 3: UC Dancer (SMA Karangturi Semarang)
● Juara Favorit: Medan Dance Conceptor (SMA Sultan Iskandar Muda Medan)