Mau ke Bandung dari Jakarta? Hindari One Way Arus Balik di Tol, Polisi 'Bocorkan' 4 Rute Alternatifnya

Mau ke Bandung dari Jakarta? Hindari One Way Arus Balik di Tol, Polisi 'Bocorkan' 4 Rute Alternatifnya

4 Alternatif Jalan dari Jakarta Menuju Bandung-@artventurebdg-Twitter

JAKARTA, DISWAY.ID - Polda Metro Jaya akan memberlakukan peraturan one way (satu arah) di jalan tol saat dimulainya arus mudik lebaram 2022.

Peraturan satu arah di jalan tol itu diberlakukan mulai dari tol Semarang, Jawa Tengah sampai menuju DKI Jakarta pada 6-8 Mei 2022.

Demi memberikan kenyamanan warga yang ingin berpergian dari Jakarta menuju Bandung, polisi membocorkan adanya 4 rute alternatif yang bisa dilewati para pengguna jalan tol.

Rute ini juga bisa dimanfaatkan oleh pemudik yang naik travel Jakarta-Bandung.

Kapolda Metro Jaya Irjen Fadil Imran memberikan pengumuman adanya rute alternatif bagi warga yang ingin berpergian dari Jakarta menuju ke Bandung, Jawa Barat.

BACA JUGA:Putri Kandung Ungkap Penyebab Mieke Wijaya Meninggal Dunia, Ternyata Akibat 2 Penyakit Ini

BACA JUGA:Jadwal Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2022, Bentrok dengan Tuan Rumah di Laga Perdana

"Alternatif rute Jakarta menuju Bandung saat one way arus balik Semarang-Jakarta tanggal 6-8 Mei 2022," kata Fadil.

Dari keseluruhan rute alternatid yang diberikan, keempatnya bisa dipilih warga.

Ada jalur yang lewat Puncak, Bogor sampai juga bisa lewat Kalimalang.

Melansir dari akun Instagram @tmcpoldametro, berikut daftar 4 jalur alternatifnya.

BACA JUGA:Preview Real Madrid vs Manchester City: Ancelotti Bicara Taktik, Mampu Meredam Manchester City?

BACA JUGA:Innalillahi'Wainaillaihirojiun! Artis Senior Mike Wijaya Meninggal Dunia

1. Alternatif 1: Jagorawi-Puncak-Cisarua-Cipanas-Cianjur-Sukaluyu-Cipatat-Padalarang-Bandung

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: