Indonesia Peringkat 3 Sea Games 2021 Vietnam, Berikut Ini Perolehan 242 Medalinya

Indonesia Peringkat 3 Sea Games 2021 Vietnam, Berikut Ini Perolehan 242 Medalinya

Menpora Zainudin Amali bersama peraih medali SEA Games 2021 nomor bulu tangkis ganda putri Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti. -Rayki-Humas Kemenpora

BACA JUGA:2 Hakim PN Rangkasbitung Tersangka Narkoba, BNN Banten Sebut Kadang Konsumsi di Kantor

Berikut Medali Cabang Olahraga Non-DBON:

1. Basket: 1 emas, 1 perak, 1 perunggu

2. Sepak Bola: 1 perunggu

3. Voli: 2 emas, 1 perak, 1 perunggu (juara umum)

4. Futsal: 1 perak

5. Tenis: 1 emas, 1 perak, 2 perunggu

6. Bowling: 1 emas, 1 perak, 2 perunggu

7. Tinju: 1 emas, 3 perak, 1 perunggu

8. Catur: 3 emas, 4 perak, 4 perunggu

9. Esports: 2 emas, 3 perak, 1 perunggu

10. Golf: 1 perak, 1 perunggu

11. Judo: 1 emas, 1 perak, 4 perunggu

12. Jujitsu: 2 perunggu

13. Kickboxing: 2 emas, 1 perak, 1 perunggu

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads