Bocah 2 Tahun Meninggal Saat Ikut Ibunya Ambil BLT Minyak Goreng di Lombok
![Bocah 2 Tahun Meninggal Saat Ikut Ibunya Ambil BLT Minyak Goreng di Lombok](https://cms.disway.id/uploads/bb9c1b6d0fddeed61d02a76f9171f852.jpg)
Dewi (26), ibu dari bocah yang meninggal saat ikut ambil BLT minyak goreng, tampak terkapar sesaat setelah kejadian kecelakaan yang menimpa dirinya.-ist-
Korban bocah yang meninggal saat ikut ambil BLT minyak goreng tersebut langsung dimakamkan di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Dusun Pengagah, Desa Tumpak, Kecamatan Pujut.
“Satu korban meninggal dunia dan dua korban masuk rumah sakit,” ungkap Kapolsek Kawasan Mandalika, Iptu I Made Dimas, Minggu 17 April 2022.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: fin.co.id