Pemprov DKI Jakarta Umumkan HBKB Besok Ditiadakan, Ini Ruas Jalan yang Bisa Dilalui
Hari Bebas Kendaraan Bermotor di beberapa ruas DKI Jakarta telah ditiadakan bertepatan dengan Hari Raya Idul Adha 1443H-Istimewa-
Syafrin Liputo menghimbau kepada masyarakat yang akan beraktivitas di sekitar Jalan MH Thamrin sampai dengan Jalan Jendral Sudirman agar tidak berada pada lokasi tersebut serta tetap menjaga keamanan dan keselamatan bersama.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: