Prakiraan BMKG Cuaca DKI Jakarta, 8 Agustus 2022: Hari Ini Jangan Heran, Akan Panas Sekali
Ilustrasi, cuaca DKI Jakarta hari ini cukup bersahabat meski diprediksi bakal diterjang cuaca Ekstrem-Muhammad Syafi Al - adam-Unsplash
JAKARTA, DISWAY.ID-- Menurut prakiraan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), cuaca DKI Jakarta hari ini pada Senin, 8 Agustus 2022, diprediksi akan panas sekali.
Hal tersebut dapat dilihat dari prakiraan yang dirilis BMKG hari ini, di mana semua wilayah Jakarta mulai dari yang cukup tinggi dengan kelembapan yang rendah.
Sehingga, BMKG merilis pada pagi hari hingga malam dini hari, suasana Jakarta akan cerah dan tak berpotensi hujan.
Sehingga, untuk hari ini BMKG tak memberikan peringatan dini terkait cuaca di DKI Jakarta.
Tercatat bahwa suhu paling rendah pada hari ini 24 derajat dan tertinggi 33 derajat celcius dan kelembapan antara 65 - 95 persen pada hari ini.
BACA JUGA:Tak Diberi Izin Besuk Ferdy Sambo, Putri Candrawathi Menangis di Mako Brimob
Prakiraan Cuaca Jakarta Barat Hari Ini
Pagi: Cerah Berawan
Siang: Cerah Berawan
Malam: Cerah
Dini Hari: Cerah Berawan
Suhu: 25-34 Derajat
Kelembapan: 55-90%
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: