5 Rekomendasi Film dan Serial tentang Ratu Elizabeth II, The Crown Paling Ikonik

5 Rekomendasi Film dan Serial tentang Ratu Elizabeth II, The Crown Paling Ikonik

Rekomendasi film dan serial tentang Ratu Elizabeth II, The Crown jadi yang paling ikonik-IMDb-IMDb

BACA JUGA:Catat! Lakukan Ini Garansi Sepeda Langsung Gugur, Jangan Asal Jika Modifikasi Tunggangannya

Di sini, Putri Elizabeth yang masih muda diperankan apik oleh Sarah Gadon. 

Ia begitu antusias untuk menjalani kehidupan selayaknya anak muda lainnya, meski dunia sedang berkecamuk akibat perang dan pertikaian politik.

Ia dan adiknya, Putri Margaret (Bel Powley) memulai petualangan seru keluar dari Istana Buckingham.

3. The Crown (2016)

The Crown merupakan serial Netflix populer yang tayang mulai 2016.

Sejak kemunculannya, series ini langsung menyita perhatian banyak orang lantaran jalan ceritanya yang berani dalam menggambarkan kehidupan Kerajaan Inggris.

Pada musim pertama dan kedua, Ratu Elizabeth II dikisahkan masih muda yang diperankan dengan apik oleh Claire Foy.

Saat itu, sosok Claire Foy masih belum terlalu dikenal publik.

Namun, berkat kemunculannya dalam serial satu ini, dirinya langsung jadi perbincangan.

BACA JUGA:Cuaca DKI Jakarta Hari Ini, 12 September 2022, BMKG: 3 Wilayah Hujan Petir Pada Siang dan Sore Hari

BACA JUGA:FPI Hingga PA 212 Demo Tolak Kenaikan Harga BBM di Istana Negara, Polda Metro Turunkan 6.142 Personel Gabungan

Pada season ketiga dan keempat, usia Ratu Elizabeth II lebih tua dari musim sebelumnya dan masuk kategori paruh baya dan diperankan oleh Olivia Colman.

Pada musim ketiga, dikenalkan sosok Charles yang diperankan oleh Josh O'Connor. 

Kemudian pada musim keempat, muncul Diana yang diperankan oleh Emma Corin.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: