Cuaca DKI Jakarta Hari Ini, 13 September 2022, BMKG Sebut Hanya Ada Hujan Ringan

Cuaca DKI Jakarta Hari Ini, 13 September 2022, BMKG Sebut Hanya Ada Hujan Ringan

Ilustrasi, cuaca DKI Jakarta hari ini cukup bersahabat meski diprediksi bakal diterjang cuaca Ekstrem-Muhammad Syafi Al - adam-Unsplash

JAKARTA, DISWAY.ID-- Terkait cuaca DKI Jakarta hari ini pada Selasa, 13 September 2022, prakiraan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) diprediksi hujan, namun bukan dengan intensitas tinggi.

Dalam rilisnya BMKG melaporkan, cuaca DKI Jakarta hari ini cukup kondusif pada semua wilayah Jakarta.

Mayoritas cuaca cukup mendukung beraktivitas meski memiliki potensi hujan pada siang dan sore hari.

BACA JUGA:Komjen Agus Andrianto Kelabakan, Anak Buahnya Terlibat Penerimaan Uang Rp 4,7 Miliar di Kasus AKBP Dalizon

Meski begitu, menurut prakiraan BMKG intensitas curah hujan tidak begitu deras alias hanya akan hujan ringan saja.

Potensi hujan diprediksi hanya terjadi di sebagian wilayah DKI Jakarta saja, seperti Jakarta Timur dan Jakarta Selatan.

Sehingga, untuk hari ini BMKG memberikan peringatan dini terkait cuaca di DKI Jakarta.

"Waspada potensi hujan disertai kilat atau petir dan angin kencang di sebagian wilayah Jaktim dan Jaksel pada sore menjelang malam hari," tulis BMKG.

BACA JUGA:Pernyataan Dara Arafah Usai Pencuri Brankas di Rumahnya Dibekuk, Pelaku Sempat Matikan CCTV

Tercatat bahwa suhu paling rendah pada hari ini 22 derajat dan tertinggi 33 derajat celcius dan kelembapan antara 60-100 persen pada hari ini.

Prakiraan Cuaca Jakarta Barat Hari Ini

Pagi: Cerah Berawan

Siang: Hujan Ringan

Malam: Berawan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: