7 Rekomendasi Drama Korea yang Tayang Januari 2023, Ada Comeback Kim Jung Hyun!

7 Rekomendasi Drama Korea yang Tayang Januari 2023, Ada Comeback Kim Jung Hyun!

7 rekomendasi drama Korea yang tayang Januari 2023-Mydramalist-Mydramalist

JAKARTA, DISWAY.ID - Rekomendasi drama Korea yang tayang di bulan Januari 2023 ini wajib banget nih untuk kamu ketahui.

Menyajikan alur cerita yang menarik dari berbagai genre, membuat banyak orang menggilai drama Korea.

Memasuki awal tahun 2023, ada segelintir judul yang juga sudah sangat dinantikan para pencinta drakor, nih.

Cukup bervariasi, di bulan ini akan hadir drama sageuk, komedi romantis, sampai pembunuhan misterius!

Penasaran apa saja?

Langsung saja simak 5 rekomendasi drama Korea yang tayang bulan Januari 2023 di bawah ini.

BACA JUGA:Anime Tokyo Revengers Season 2 Tayang Minggu Ini, Catat Jadwalnya!

BACA JUGA:Rekomendasi 8 Film Terbaru yang Tayang Januari 2023, Catat Tanggalnya!

7 Rekomendasi Drama Korea yang Tayang Januari 2023

1. Run Into You

Pertama, ada Run Into You atau dikenal juga sebagai judul I Met You By Chance yang tayang pada 4 Januari 2023 di stasiun televisi KBS.

Mengambil tema time travel, drama ini mengikuti kisah Yoon Hae Joon dan Baek Yoon Young yang kembali ke tahun 1987.

Yoon Hae Joon merupakan seorang reporter yang dikenal pekerja keras dan jujur.

Sementara Baek Yoon Young memiliki cita-cita sebagai seorang penulis, yang bekerja di penerbitan dan tengah merasakan tekanan.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads