Tanpa Obat-obatan, Ini 5 Cara Mudah Mengatasi Pilek Pada Bayi, Catat Ya Bunda

Tanpa Obat-obatan, Ini 5 Cara Mudah Mengatasi Pilek Pada Bayi, Catat Ya Bunda

Tanpa Obat-obatan, Ini 5 Cara Mudah Mengatasi Pilek Pada Bayi-Freepik.com/lifeforstock-

Disarankan untuk menggunakan air hangat saat bayi sedang pilek. Tak perlu lama-lama bayi untuk mandi, agar bisa segera beristirahat.

BACA JUGA:Ingat! Mitos Bayi Ini Wajib Orang Tua Tahu, Awas Jangan Terkecoh

3. Jaga asupan dengan cukup

Asupan pada bayi sangat penting untuk menambah nutrisi. Apalagi saat bayi sedang sakit, tentu asupannya harus cukup dan teratur.

Pemberian ASI untuk bayi dipercaya ampuh untuk menyembuhkan beragam penyakit, termasuk pilek. ASI menjadi asupan cairan yang tidak mengandung bahan-bahan buatan.

Selain ASI, air putih sangat penting untuk mencukupi kebutuhan cairan pada bayi agar tetap terhidrasi.

BACA JUGA:Bunda Mesti Tahu, Ini Dia Berbagai Ide Permainan Bayi Berumur Satu Tahun

4. Posisikan kepala lebih tinggi saat bayi tidur

Posisi tidur bayi juga harus diperhatikan, karena turut berdampak pada aliran pernapasannya.

Atur kepala bayi lebih tinggi dari tubuhnya. Bunda bisa menambahkan bantal untuk meninggikan kepalanya.

Posisi ini memungkinkan lendir lebih cepat keluar dari hidung, karena adanya efek gravitasi.

BACA JUGA:Catat! Ini Persiapan dan Perlengkapan Bayi yang Harus Dipersiapkan Menjelang Proses Persalinan

5. Berikan pelembap udara di dalam kamar

Pelembap udara bisa membuat suasana kamar menjadi lebih hangat. Udara hangat ini sangat bermanfaat untuk mengeluarkan lendir dari hidung bayi.

Udara yang hangat juga mampu melonggarkan saluran pernapasan, sehingga bayi lebih mudah bernapas.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: