Info Loker: BPJS Ketenagakerjaan Buka Lowongan Kerja Hingga Batas Waktu 27 Januari 2023, Ini Benefitnya

Info Loker: BPJS Ketenagakerjaan Buka Lowongan Kerja Hingga Batas Waktu 27 Januari 2023, Ini Benefitnya

Beredar kabar bahwa seluruh peserta BPJS Ketenagakerjaan masuk ke dalam kategori tak berhak menerima bansos pemerintah.-Foto/Istimewa-

BACA JUGA:Dinas PPKUKM DKI Jakarta Buka Lowongan Kerja untuk 30 Orang Desain dan Administrasi Umum, Tunggu Apa Lagi!

- Pemindahtanganan aset tetap BPJS Ketenagakerjaan.

b) Melakukan evaluasi proses pengadaan dan kualitas pekerjaan Kantor Akuntan Publik dan Aktuaris Independen,

c) Melakukan evaluasi pengendalian internal dan penyelesaian rekomendasi hasil audit internal dan eksternal.

d) Melakukan penyusunan rencana kerja dan anggaran tahunan komite Anggaran, Audit, dan Aktuaria.

e) Mempersiapkan materi untuk peninjauan ke unit kerja.

f) Melakukan pengolahan data dan pelaporan hasil kajian ke Dewan Pengawas.

g) Mempersiapkan dan mengelola dokumen terkait Dewan Pengawas.

h) Melaksanakan tugas-tugas lain yang diberikan Dewan Pengawas.

BACA JUGA:Dinas PPKUKM DKI Jakarta Buka Lowongan Kerja untuk 30 Orang Desain dan Administrasi Umum, Tunggu Apa Lagi!

Persyaratan:

a) Warga negara Republik Indonesia;

b) Belum berulang tahun ke 60 (enam puluh) pada saat pendaftaran

c) Memiliki jenjang pendidikan minimal S1, diutamakan S2, dengan program studi yang relevan dan telah terakreditasi minimal B pada saat kelulusan;

d) Mempunyai Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 2,75 dalam skala 4,00.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads