Mata Alami Buram Sebelah? Awas Kenali 5 Penyebabnya

Mata Alami Buram Sebelah? Awas Kenali 5 Penyebabnya

Apakah sebelah mata kamu pernah alami keburaman?--Pixaay/PublicDomainPictures

Retina adalah lapisan tipis di bagian belakang bola mata yang berfungsi untuk memproses cahaya yang ditangkap oleh mata.

4. Ablasi retina

Ablasi retina terjadi ketika retina robek dan terlepas dari lapisan dalam bola mata. 

Bila terjadi pada salah satu mata, penderita ablasio retina akan mengalami mata buram sebelah dan penglihatan gelap secara perlahan seperti ada tirai yang menutup matanya.

5. Radang saraf penglihatan

Neuritis optik merupakan peradangan pada saraf penglihatan yang ditandai dengan mata buram sebelah dan nyeri saat menggerakkan bola mata. 

Kondisi ini biasanya hanya menyerang sebelah mata, tetapi bisa juga terjadi pada kedua mata.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: