HOONE Bakal ke Jakarta Lagi, Catat Tanggal dan Harga Tiketnya Di Sini!

HOONE Bakal ke Jakarta Lagi, Catat Tanggal dan Harga Tiketnya Di Sini!

HONNE bakal ke Jakarta lagi, simak jadwal dan harga tiketnya di sini!-Instagram/ @hellohonne-Instagram/ @hellohonne

JAKARTA, DISWAY.ID - Kabar gembira buat kamu pencinta musik, grup duo HOONE bakal kembali mengunjungi Jakarta, lho!

Sebelumnya, HOONE sudah pernah ke Jakarta 4 tahun yang lalu.

Kali ini, mereka akan kembali menyapa penggemar ibu kota dalam rangkaian tur Asia yang bertajuk HONNE Asia Tour 2023. 

Konser kali ini digadang-gadang untuk mempromosikan mini album terbaru Honne yang belum lama rilis bertajuk, Let's Just Say The World Ended A Week From Now, What Would You Do?.

Rangkain Konser Asia Tour ini dimulai di Taipei pada tanggal 5 Mei dan akan dilanjutkan ke Manila, Filipina, Hongkong, Singapura, Kuala Lumpur dan terakhir ke Jakarta, Indonesia.

Penasaran dengan tanggal main dan harga tiket konser HOONE di Jakarta?

Kamu bisa menyimak informasinya di bawah ini. 

BACA JUGA:Jennifer Coppen Umumkan Kehamilan, Netizen Ramai Tanya Kapan Nikahnya?

BACA JUGA:Bakal Konser di Jakarta, Ini 10 Lagu Coldplay Terpopuler Sepanjang Masa, Wajib Hafalin!

Jadwal Konser Honne di Jakarta 2023

Garuda Entertainment dan One Step Forward selaku pihak promotor mempersembahkan pertunjukan HONNE Asia Tour 2023 Jakarta yang akan diselenggarakan pada Jumat, 7 Juli 2023 di Beach City International Stadium, Ancol.

Dalam keterangan pers, HOONE menyapa penggemarnya di Jakarta, serta merasa Asia Tenggara sudah menjadi rumah keduanya.

"Asia Tenggara sudah seperti rumah kedua bagi kami. Kami senang pergi ke sana dan mengadakan pertunjukan. Itu sebabnya kami sangat bersemangat untuk memberi tahu Anda tentang tur Asia kami pada tahun 2023. Sudah terlalu lama, jadi yang ini akan sangat istimewa. Akan ada banyak musik yang belum pernah Anda dengar secara langsung, serta favorit lama Anda," ujar Andy dan James, dua personel HOONE.

Harga Tiket Konser HONNE di Jakarta 2023

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads