Cara Melacak HP dengan IMEI Tanpa Aplikasi
Bareskrim siapkan aplikasi cek Imei Ilegal-Ilustrasi/Pixabay -Pixabay.com
- Akses website Google Find My Phone melalui perangkat lain yang terhubung dengan jaringan internet.
BACA JUGA:Link dan Cara Pendaftaran PPDB SMA/SMK/SKh Negeri Banten Tahun 2023
- Masukkan nomor IMEI dari HP yang hilang. HP akan mudah dilacak apabila akun pada HP tersebut terhubung dengan Google atau menggunakan akun Google.
- Setelah itu, tunggu beberapa saat. Setelah muncul tanda seru, klik tanda tersebut.
- Google akan menunjukkan hasil pelacakan atau menunjukkan lokasi HP.
- Segera datang ke lokasi dan bunyikan dering HP dengan memilih Putar Suara.
- Apabila lokasi yang ditunjukkan susah dijangkau, maka pemilik HP dapat merelakannya. Pilih opsi Hapus Perangkat / Erase Device. Opsi ini akan menghapus semua data yang ada di HP tersebut.
3. Find My iPhone
Find My iPhone merupakan sebuah aplikasi yang hanya digunakan untuk melacak HP iPhone yang hilang. aplikasi ini hanya dapat digunakan bagi pemilik iPhone iOS 5 ke atas dengan valid Apple ID, sudah menginstal aplikasi ini di HP yang hilang dan tentu saja HP harus terhubung dengan jaringan internet.
Berikut ini melacak HP yang hilang dengan menggunakan aplikasi Find My iPhone.
- Buka website iCloud.
- Setelah muncul halaman utama iCloud, login dengan Apple ID HP yang hilang.
- Pilih menu Find My iPhone. Dengan memilih menu tersebut, maka sistem akan secara otomatis melacak keberadaan HP iPhone dengan akurat.
- Apabila tidak dapat terhubung dengan HP iPhone yang hilang karena tidak terhubung dengan jaringan internet, maka pemilih HP tersebut dapat mengaktifkan opsi menerima email. Opsi ini akan melacak lokasi HP dengan menggunakan peta.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: