Bunyi Teks Proklamasi yang Diketik Sayuti Melik, Simak Bedanya

Bunyi Teks Proklamasi yang Diketik Sayuti Melik, Simak Bedanya

Naskah Proklamasi Kemerdekaan Indonesia yang diketik Sayuti Melik.-munasprok.go.id-

JAKARTA, DISWAY.ID-- Sebentar lagi akan memasuki hari perayaan HUT ke-78 Kemerdakaan RI.

Dalam merayakan hari Kemerdekaan Republik Indonesia, teks Proklamasi yang pada 17 Agustus 1945 dibacakan Soekarno-Hatta akan kembali dibacakan.

Upacara peringatan HUT Kemerdekaan RI yang dilaksanakan di seluruh Indonesia akan turut membacakan teks proklamasi tersebut.

BACA JUGA:Anak Buah Rian Mahendra di PO MTI Pasang Basuri, Ternyata Sopir Bus PO Haryanto Sudah Duluan

Rupanya ada bedanya antara teks proklamasi yang ditandatangi Ir Soekarno pada awal perumusannya dengan yang teks proklamasi yang diketik Sayuti Melik sebelum dibacakan pada 17 Agustus 1945.   

Melansir situs Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud), teks proklamasi kemerdekaan Indonesia dirumuskan dan ditandatangani di rumah Laksamana Tadashi Maeda, seorang perwira Jepang. Kini lokasinya dijadikan Museum Perumusan Naskah Proklamasi yang berkedudukan di Jalan Imam Bonjol Nomor 1, Jakarta Pusat.

Disebutkan, teks proklamasi dirumuskan oleh tiga tokoh nasional, yakni Ir Soekarno, Mohammad Hatta, dan Ahmad Soebardjo.

Naskah teks proklamasi asli sedianya ditulis tangan oleh Ir Soekarno. Setelah disetujui, teks proklamasi tersebut kemudian diketik oleh Sayuti Melik.

BACA JUGA:Mudah! Cara Mengembalikan Chat WA yang Terhapus Sebelum Dibackup

Naskah asli teks Proklamasi ini disimpan oleh Burhanuddin Mohammad Diah yang sekarang disimpan di Arsip Nasional Indonesia, Jakarta.

 

Berikut teks proklamasi asli ditulis tangan oleh Ir Soekarno:

Proklamasi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads