5 Rekomendasi OOTD Nonton Konser Hijab Simple Tapi Kece, Dijamin Nyaman dan Gak Ribet!

5 Rekomendasi OOTD Nonton Konser Hijab Simple Tapi Kece, Dijamin Nyaman dan Gak Ribet!

Rekomendasi OOTD nonton konser hijab --Pinterest

JAKARTA, DISWAY.ID - Sejumlah rekomendasi OOTD untuk menonton konser musik bagi wanita berhijab penting untuk diketahui agar bisa tampil memukau.

Seperti yang diketahui, banyak sekali acara festival atau konser musik yang digelar di Indonesia, baik dari musisi luar negeri sampai lokal.

Tentunya, ketika menonton konser musik tersebut, pasti ingin penampilan terlihat maksimal dan menawan sehingga langsung mencari inspirasi outfit.

BACA JUGA:Terinspirasi Busana Classic Western, Intip 4 Produk Terbaru Capsule Collection Kolaborasi Levi's dan Stussy

BACA JUGA:6 Ide Outfit Kuliah Pria Simpel dan Kece, Auto Jadi Incaran Mahasiswi!

Cara tersebut dapat diakali dengan pemilihan oufit nonton konser yang sesuai dengan selera kamu, terutama bagi yang berhijab.

Pemilihan oufit berhijab untuk nonton konser musik sendiri perlu pemilihan yang tepat. Selain ingin bersenang-senang, penampilan pun harus tetap dijaga agar terlihat sopan.

Hal ini pun dilakukan supaya bisa tampil dengan nyaman dan trendy ketika datang ke tempat konser musik idola kesayangan.

Jika berencana ingin menghadiri festival atau konser musik, berikut ini ada beberapa inspirasi atau rekomendasi oufit untuk wanita berhijab supaya penampilan nyaman dan tetap kece, meliputi:

1. Outfit Hijab + Kaos Oversize

Rekomendasi pertama untuk outfit nonton konser musik bisa mengenakan kaos oversize warna hitam.

BACA JUGA:4 Inspirasi OOTD Kondangan dengan Celana, Simpel dan Elegan

BACA JUGA:6 Ide OOTD Kuliah Simple Untuk Berhijab, Cantik dan Gak Ngebosenin!

Look dengan kaos hitam oversize yang dipadukan dengan celana jeans serta hijab dengan warna senada ini memang salah satu outfit andalan saat ingin menonton konser.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads