Antusias Penggemar yang Tinggi, Konser Olivia Rodrigo di Singapura Jadi Dua Hari

Antusias Penggemar yang Tinggi, Konser Olivia Rodrigo di Singapura Jadi Dua Hari

Konser Olivia Rodrigo di Singapura ditambah jadi dua hari 1-2 Oktober 2024.-Instagram @livenationsg-

BACA JUGA:Shawol! Key SHINee Gelar Konser di The Kasablanka Hall 20 Juli 2024, Harga Tiket Mulai Rp1,2 Juta

Bagi yang membeli tiket konser Olivia Rodrigo di Singapura dengan kategori VIP mendapat benefit sebagai berikut:

  • Satu tiket zona VIP senilai $188 atau sekitar Rp2.231.090
  • Masuk lebih awal ke dalam venue
  • Satu lanyard VIP resmi dan satu tali pengikat
  • Satu hadiah untuk pemilik tiket VIP yang dirancang khusus
  • Akses lebih awal ke konter merchandise.

Demikian informasi terkait konser Olivia Rodrigo di Singapura yang berlangsung selama dua hari 1-2 Oktober 2024.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: