10 Rekomendasi Film Indonesia Tayang di Bioskop Agustus 2024, Banjir Genre Horor dan Komedi Bikin Ngakak!

10 Rekomendasi Film Indonesia Tayang di Bioskop Agustus 2024, Banjir Genre Horor dan Komedi Bikin Ngakak!

Rekomendasi film Indonesia yang tayang di bioskop Agustus 2024.--

Mulai dari sana, banyak kejadian aneh serta mistis setiap malam Jumat kliwon.

4. Uang Panai - 8 Agustus 2024

Uang Panai 2 merupakan film kelanjutan dari season sebelumnya yang hits dan seru.

Film ini menceritakan kita Tumming dan Ancha yang membuka jasa konsultan untuk membantu orang-orang yang sedang menghadapi masalah uang panai dalam pernikahan adat Timur.

BACA JUGA:8 Situs Nonton Film Gratis per Agustus 2024 Lengkap Link Terbaru

5. Dosen Ghaib: Sudah Malam atau Sudah Tahu - 15 Agustus 2024

  • Genre: Horor
  • Daftar Pemain: Endy Arfian, Ryan Wijaya, Ersya Aurelia

Dosen Ghaib merupakan film horor yang diangkat dari kisah nyata mahasiswa di tahun 2016.

Film Dosen Ghaib: Sudah Malam atau Sudah Tahu akan menceritakan kisah teror mencekam empat mahasiswa di lingkungan kampus.

Teror dilakukan oleh seorang dosen tua yang ternyata merupakan sosok tak kasat mata alias ghaib.

6. Kang Mak From Pee Mak - 15 Agustus 2024

  • Genre: Horor, Komedi
  • Daftar Pemain: Vino G Bastian, Indro Warkop, Tora Sudiro, Indra Jegel, Rigen Rakelna

Kang Mak From Pee Mak menceritakan kisah pria bernama Mak yang pulang ke rumahnya dari medan perang untuk menemui sang istri Nak.

Namun ternyata, Nak sudah meninggal dan menjadi hantu yang bergentayangan. Untuk menyelamatkan Mak dari istrinya yang sudah menjadi hantu, teman-teman Mak kemudian membantunya dengan menghadapi segala situasi lucu dan menegangkan.

BACA JUGA:Indah Permatasari Alami Iritasi Kulit saat Harus Perankan Hantu di Film Sakaratul Maut

7. Kromoleo - 22 Agustus 2024

  • Genre: Horor
  • Daftar Pemain: Safira Ratu Sofya, Tio Pakusadewo, Rukman Rosadi

Film Kromoleo menceritakan kisah teror menegangkan di desa Majenang, Jawa Tengah ketika gadis muda bernama Zia datang dari kota untuk menghadiri pemakan sang ibu.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads