Yasonna Beberkan Respons Megawati Saat Tahu Menterinya Terkena Reshufle
Yasonna Beberkan Respons Megawati Saat Tahu Menterinya Terkena Reshufle-dok Kemenkumham-
"Demi Allah saya bersumpah bahwa saya akan setia kepada Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 serta akan menjalankan segala peraturan perundang-undangan dengan selurus-lurusnya demi darma bakti saya kepada bangsa dan negara. Bahwa saya dalam menjalankan tugas jabatan akan menjunjung tinggi etika jabatan bekerja dengan sebaik-baiknya dengan penuh rasa tanggung jawab," kata Jokowi yang diikuti oleh para Menteri dan Wakil Menteri yang dilantik.
BACA JUGA:Dituduh Hina Marga Laoly, Rocky Gerung Desak Yasonna Minta Maaf
BACA JUGA:Menkumham Yasonna Ungkapkan UU Nomor 1/2023 Akui Hukum tak Tertulis
Setelah itu, prosesi pelantikan dilanjutkan dengan penandatanganan berita acara. Hadir dalam pelantikan itu Menteri BUMN Erick Thohir, Menteri ATR/BPN Agus Harimurti Yudhoyono, Menkominfo Budi Arie Setiadi, Menteri Perindustrian Agus Gumiwang, Menko PMK Muhadjir Effendi, Menko Polhukam Hadi Tjahjanto, Mensesneg Pratikno, Sekretaris Kabinet Pramono Anung, Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: