Airin Kembali Pakai Baju Kuning Setelah Sempat Diusung PDIP: Partai Golkar Rumah Saya

Airin kembali ke Partai Golkar, diusung di Pilkada Banten--YouTube CNN
“Terima kasih pada PDIP, terima kasih bu Megawati. Persoalan stunting, terima kasih bu Mega, perempuan harus bisa strong. Harus turun ke lapangan, tentu kami akan ke lapangan,” ucap Airin.
Sebelumnya Megawati menegur Airin agar siap lahir batin mematuhi PDIP jika memang ingin masuk ke dalam PDIP.
Dia meminta Airin untuk sungguh-sungguh dalam menuntaskan stunting.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: