Jadwal Atlet Indonesia di Paralimpiade Paris 2024 Hari ini 30 Agustus, Lengkap Link Live Streamingnya

Jadwal Atlet Indonesia di Paralimpiade Paris 2024 Hari ini 30 Agustus, Lengkap Link Live Streamingnya

Klasemen Paralimpiade Paris 2024, Indonesia peringkat 31.--Instagram @ikat_ind

Panahan

Pukul 14.00 WIB 

  • Teodora Audi Ayudia Ferelly vs Sarah Al-Hameed (Mesir) Women's Individual Compound Open 1/16

Para Atletik

Pukul 15.00 WIB 

  • Saptoyogo Purnomo Putra 100 meter T37

BACA JUGA:Indonesia Siapkan Atlet untuk Kejuaraan Dunia MMA di Pakistan

Boccia

Pukul 16.40 WIB

  • Muhammad Bintang Herlangga vs Lan Zhijian (China) Individu Putra BC2
  • Felix Ardi Yudha vs Danik Allard (Kanada) Individu Putra BC2
  • Gischa Zayana vs Vivien Nagy (Hungaria) Individu Putri BC2

Pukul 17.50 WIB 

  • Muhammad Syafa vs Kim Dohyun (Korea Selatan) Individu Putr BC1

Pukul 23.10

  • Muhammad Bintang Herlangga vs Sugimura Hidetaka (Jepang) Tunggal Putra BC2
  • Felix Ardhi Yudha vs Hirose Takayuki (Jepang) Tunggal Putra BC2

Pukul 01.30 WIB

  • Gischa Zayana vs Chantal van Engelen (Belanda) Individu Putri BC2

Para Panahan

Pukul 20.30 WIB 

  • Ken Swagumilang vs Patrick French (Australia) Men's Individual Compound Open 1/16

 

BACA JUGA:Terancam Dihukum! Para Atlet Korea Utara Ikuti Pemeriksaan Ideologis Gegara Selfie Bareng Atlet Korea Selatan di Olimpiade Paris 2024

Para Badminton (rescheduled)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait