Jelang Indonesia vs Arab Saudi, Shin Tae-yong Pesimis, Kita Akan Berusaha Maksimal!
Shin Tae-yong tak segan merombak skuad senior timnas Indonesia berisikan pemain-pemain muda-shintaeyong7777/Instagram-
"Saya akan berusaha semaksimal mungkin, karena saya bukan tuhan. Jadi tidak bisa tahu (hasilnya akan seperti apa)," kata dia.
Timnas Indonesia akan menghadapi Timnas Arab Saudi pada laga pembuka babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada 5 September 2024.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: