50 Persen Perempuan Beresiko Alami Disfungsi Dasar Panggul Usai Melahirkan

50 Persen Perempuan Beresiko Alami Disfungsi Dasar Panggul Usai Melahirkan

Guru Besar FK UI Budi Iman Santoso -Istimewa-

Sehingga, jika estimasi gejala muncul pada 3 bulan pertama kehamilan, cukup 1-2 bulan dilakukan latihan ini dapat pulih kembali.

Kendati ia juga menyarankan agar melakukan latihan ini bahkan setelah melahirkan.

"Jadi sebelum melahirkan, kemudian dilatih 6 minggu setelah melahirkan. Itu akan mempercepat pemulihan. Itu harusnya dikembangkan dari dulu."

BACA JUGA:Pemerintah Mau Pakai Susu Ikan untuk Makan Bergizi Gratis? Ahli Gizi Ingatkan Hal Ini

BACA JUGA:Daewoong Group Gelar Pelatihan Penanganan Masalah Tulang Belakang Menggunakan L’DISQ, Tak Perlu Lagi Pembedahan

"Yang kedua itu pakai namanya electric biofeedback. Jadi pakai alat, kemudian elektrik, kemudian ototnya dilatih," lanjutnya.

Alat tersebut sekaligus bisa mengecek kemampuan kontraksi otot melalui tampilan grafik.

"Ada juga namanya elektromagnetik yang saya bilang tadi, PI-ONE. Ibu tinggal duduk saja, kemudian alatnya itu yang mengontraksikan. Itu 5-15 kali dilatih selama 2 menit."

Menurutnya, PI-ONE ini memberikan angka kesembuhan yang cukup baik, yakni di atas 70-80 persen.

"Cuma, dia akan kembali lagi nanti 6 bulan kemudian dilatih lagi. Itu kan buang cost," cetusnya.

Guru Besar FKUI Budi Iman Santoso

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads