Jadwal Bioskop Trans TV Hari Ini 1 Oktober 2024, Awal Bulan Nonton Film Kriminal

Jadwal Bioskop Trans TV Hari Ini 1 Oktober 2024, Awal Bulan Nonton Film Kriminal

Jadwal Bioskop Trans TV hari ini Selasa, 1 Oktober 2024 yang menayangkan film John Q dan The Negotiator.--Unsplash

JAKARTA, DISWAY.ID - Cek jadwal Bioskop Trans TV hari ini Senin, 1 Oktober 2024 yang akan memberikan tayangan berkualitas.

Memasuki awal bulan Oktober 2024, malam ini Bioskop Trans TV akan memberikan tayangan film blockbuster berkelas ke rumah kalian.

Bioskop Trans TV hari ini diberikan bagi masyarakat Indonesia, khususnya penggila nonton film di bioskop.

BACA JUGA:6 Daftar Film Horor Indonesia Oktober 2024 yang Tayang di Bioskop, Paling Ditunggu Kuasa Gelap!

Tayangan film  dari program Trans TV bisa disaksikan masyarakat Indonesia selepas beraktivitas.

Ada banyak genre yang dihadirkan Bioskop Trans TV dalam film-filmnya.

Beragam genre film akan dihadirkan mulai dari action, horror, thriller, drama, romance, hingga komedi.

Bioskop Trans TV hari ini Selasa, 1 Oktober 2024 dijadwalkan menayangkan dua film John Q dan The Negotiator.

Kedua film tersebut akan tayang pada pukul 21.00 WIB dan 23.00 WIB.

BACA JUGA:8 Rekomendasi Drama Korea Tayang Oktober 2024 Lengkap Sinopsisnya, Penggemar K-Drama Wajib Catat!

Jadwal Tayang Bioskop Trans TV Hari Ini

Dikutip dari laman resmi Trans TV, berikut jadwal Bioskop Trans TV malam ini Selasa, 1 Oktober 2024.

1. John Q

  • Genre: Kriminal Thriller
  • Pemain: Denzel Washington, Robert Duvall, Gabriela Oltean
  • Sinopsis: 

John Q merupakan seorang buruh pabrik yang berjuang keras untuk memenuhi kebutuhan keluarganya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: