Kebakaran Pabrik di Bekasi, BPBD Catat Ada 9 Korban Jiwa

Kebakaran Pabrik di Bekasi, BPBD Catat Ada 9 Korban Jiwa

Kepala pelaksana (Kalak) BPBD Kota Bekasi, Priadi Santoso menyebut jumlah korban sementara sebanyak 9 orang dalam insiden kebakaran di PT Priscolin-Dok. BPBD Kota Bekasi-

BACA JUGA:Kebakaran Gudang di Karawaci Tak Kunjung Padam hingga Malam Hari: Bahan Kimia Perbesar Api

Dalam kebakaran tersebut memicu beberapa kali ledakan yang terdengar serta menimbulkan Asap tebal masih terlihat di lokasi kejadian sekitar pukul 08.14 WIB.

Selain itu, petugas dari Kepolisian dan TNI tampak mengatur arus lalu lintas. Sementara itu, petugas dari BPBD kota Bekasi tampak membantu proses pemadaman.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads