Penampakan Jalur KA Pogajih - Kesamben Blitar Pasca Longsor, KAI: Bisa Dilalui dengan Kecepatan Terbatas

Manager humas KAI Daop 8 Surabaya Luqman Arif menyampaikan permohonan maaf atas ketidaknyamanannya terkait gangguan rintang jalan di jalur KA antara Pogajih - Kesamben imbas longsor.-kai-
BACA JUGA:Heru Budi Hartono Resmi Jadi Komisaris Utama MRT Jakarta, Ini Profil dan Rekam Jejaknya
"Sebagai kompensasi atas keterlambatan perjalanan KA, KAI Daop 8 Surabaya memberikan Service Recovery sesuai aturan yang berlaku kepada pelanggan yang terdampak gangguan perjalanan KA," tandas Luqman.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: