Raline Shah Dilantik Jadi Stafsus Menteri Komdigi, Ini Alasannya
Dilantik jadi Staf Khusus Kemenkomdigi, Raline Shah berkomitmen untuk mengembangkan dan meluncurkan program edukasi digital yang bertujuan meningkatkan literasi digital di kalangan anak-anak dan ibu-ibu.-Instagram Meutya Hafid-
Selain itu, dilantik juga Direktur Jenderal Komunikasi Publik dan Media Fifi Aleyda Yahya menggantikan Prabu Revolusi.
Menkomdigi juga melantik, Staf Ahli bidang Komunikasi dan Media Massa, Molly Prabawati, Staf Ahli Bidang Sosial, Ekonomi, dan Budaya, Raden Wijaya Kusumawardhana dan Staf Ahli Bidang Teknologi, Moch. Hadiyana.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: