Hadiri Perayaan Imlek di TMII, Teguh Setyabudi: Jakarta Rumah bagi Semua

Hadiri Perayaan Imlek di TMII, Teguh Setyabudi: Jakarta Rumah bagi Semua-Disway/Cahyono-
BACA JUGA:Puskesmas Kebon Bawang II Rawan Ambruk, Teguh Setyabudi Perintahkan Segera Direnovasi
"Selaras dengan perayaan Tahun Baru Imlek, Festival Pecinan diharapkan menjadi ajang untuk menguatkan nilai persatuan, toleransi, dan kerukunan yang merupakan fondasi penting untuk mewujudkan Jakarta sebagai kota global yang berbudaya, inklusif, dan berkelanjutan, terutama dalam menyongsong lima abad Kota Jakarta," pungkasnya.
Sementara itu, Direktur Utama (Dirut) TMII Intan Ayu Kartika berharap, kolaborasi TMII dengan Pemprov DKI Jakarta terus berlanjut untuk acara dan kegiatan dengan skala yang lebih besar.
"Kita berharap ini kolaborasi yang terus berjalan antara Pemprov DKI Jakarta dengan TMII, termasuk Disbud (Dinas Kebudayaan), Disparekraf (Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif) Provinsi DKI Jakarta, dan Wali Kota Jakarta Timur," imbuhnya.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: