Besaran Saldo Dana Bansos KJP Plus 2025 Siswa SD Hingga SMA Sederajat, Cek Lewat HP

Besaran Saldo Dana Bansos KJP Plus 2025 Siswa SD Hingga SMA Sederajat, Cek Lewat HP

Saldo dana Bansos KJP plus 2025-Istimewa-

JAKARTA, DISWAY.ID – Besaran Saldo dana Bansos KJP Plus 2025 untuk siswa SD hingga SMA sederajat, ditentukan sesuai jenjang.

Kartu Jakarta Pintar Plus (KJP Plus) adalah program strategis untuk memberikan akses bagi warga DKI Jakarta dari kalangan masyarakat tidak mampu untuk mengenyam pendidikan minimal sampai dengan tamat SMA/SMK dengan dibiayai penuh dari dana APBD Provinsi DKI Jakarta.

BACA JUGA:Cara Pakai JakOne Mobile untuk Cek Saldo Dana Bansos KJP Plus 2025, Cair Hingga Rp 450 Ribu

Besaran Dana KJP Plus 2025

Besaran dana bantuan KJP Plus tahun 2025 disesuaikan dengan jenjang pendidikan:

SD/MI: Rp250.000 per bulan

SMP/MTs: Rp300.000 per bulan

SMA/MA: Rp420.000 per bulan

SMK: Rp450.000 per bulan

PKBM: Rp300.000 per bulan

Dilansir dari laman resmi KJP Plus, dampak positif yang diharapkan dari siswa penerima KJP Plus, antara lain :

BACA JUGA:Cara Cek Saldo Dana Bansos KJP Plus 2025 Lewat HP, Syarat Nilai Rapor 70 Tengah Dikaji

Manfaat KJP Plus

•Meningkatkan akses bagi anak usia 6 sampai dengan 21 tahun untuk mendapatkan layanan pendidikan

 sampai tamat satuan pendidikan menengah untuk mendukung pelaksanaan Pendidikan Menengah

 Universal/Rintisan Wajib Belajar 12 Tahun.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads