Ingin Lolos SNBP 2025? Hindari 5 Jurusan Kuliah di ITB yang Paling Diminati, Cek Daftarnya

Hindari 5 Jurusan Kuliah di ITB yang Paling Diminati-X/@arspraeparandi-
JAKARTA, DISWAY.ID - Jika kamu ingin mendapat peluang lolos SNBP 2025 paling besar, kemungkinan kamu perlu menghindari 5 jurusan kuliah di ITB yang paling diminati.
Seperti yang diketahui, ITB merupakan salah satu kampus yang terletak di Jl. Ganesa No.10, Lb. Siliwangi, Kecamatan Coblong, Kota Bandung, Jawa Barat 40132.
Apalagi, kampus ini menjadi salah satu impian dari hampir semua pelajar di Indonesia, terutama bagi mereka yang ingin melanjutkan pendidikan di bidang sains dan teknik.
BACA JUGA:Biar Nggak Nyesel! 7 Tips Lolos SNBP 2025 ala Kemendikdasmen, Wajib Coba!
Maka tidak heran bila kampus ini jadi PTN favorit, karena mempunyai banyak jurusan yang berkualitas, termasuk untuk di jalur seleksi SNBP.
Karena itulah, tingkat persaingan jurusan di kampus ITB ini cukup ketat.
Ketatnya persaingan tersebut secara matematis pun bisa memperkecil peluang lolos ke kampus yang berlokasi di Bandung itu.
Ada sejumlah daftar jurusan kuliah di ITB yang perlu kamu hindari karena peminatnya banyak serta tingkat persaingan yang cukup ketat, antara lain:
Hindari 5 Jurusan Kuliah di ITB yang Paling Diminati
BACA JUGA:10 Jurusan Kuliah di UM Paling Ramai Peminat, Strategi Tembus SNBP 2025
1. Teknik Pertambangan dan Perminyakan
Jurusan pertama yang perlu kamu hindari saat daftar ke ITB adalah jurusan Teknik Pertambangan dan Perminyakan.
Jurusan ini menempati posisi ke-4 paling ketat di ITB.
Sebab, jurusan ini banyak diburu lantaran prospek karirnya setelah lulus yang cukup menjanjikan salah satunya bisa bekerja di kawasan pertambangan.
Pada SNBP tahun 2024, jurusan teknik pertambangan dan perminyakan di ITB memiliki banyak peminat hingga 1.894 orang.
BACA JUGA:Cek Keketatan Daya Tampung UI SNBP 2025, Susah Banget Nembus Jurusan HI
2. Sekolah Teknik Elektro dan Informatika
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: