Pacific Bike Tampil di IIMS 2025, Siap Fokus di Bisnis EV

Pacific Bike Tampil di IIMS 2025, Siap Fokus di Bisnis EV

Pacific Bike Tampil di IIMS 2025, Siap Fokus di Bisnis EV -M. Ichsan-

BACA JUGA:New Citroen C3 Meluncur di IIMS 2025, Intip Harga dan Spesifikasinya di Sini!

"Dengan kapasitas penuh 1 juta unit per tahun. Pabrik ini merupakan investasi strategis untuk memenuhi permintaan pasar dalam negeri yang terus berkembang," tuturnya.

Menjawab Kebutuhan Pasar yang Menjanjikan Lewat Inovasi Produk


Janto Hasan selaku Chief Operating Officer Pacific Bike-M. Ichsan-

Komitmen Pacific terhadap inovasi terus berlanjut dengan menghadirkan serangkain model terbaru yang sesuai dengan selera pasar.

Merek Pacific ditujukan untuk kelas menengah, dengan desain modern, fitur canggih, dan performa tinggi. 

BACA JUGA:Tampil Perdana di IIMS 2025, MAKA Motors Pamer Keunggulan Motor Listrik Cavalary

BACA JUGA:NETA V-II Urban Sport Concept Mejeng di IIMS 2025, Tampil dengan Body Kit Baru

Sementara merek Exotic ditujukan untuk segmen di bawahnya, yang hadir dengan harga yang lebih ekonomis, namun tetap berkualitas.

"Kami percaya bahwa segmen ini memiliki potensi besar di Indonesia. Oleh karena itu, Pacific Bike selalu hadir di berbagai pameran kendaraan listrik, termasuk IIMS 2025, untuk menampilkan produk-produk terbarunya yang kompetitif," jelas Janto

Tidak hanya fokus pada produk, Pacific juga terus memperkuat layanan dan jaringan distribusi produknya dengan menghadirkan Pacific E-Lus Gallery untuk segmen premium. 

Setelah dibuka di kawasan Gading Serpong, Banten, beberapa waktu yang lalu, Pacific E-Lux Gallery juga akan dibuka di kota-kota lainnya di Tanah Air,

BACA JUGA:Modifikasi Seres E1 x Golfar Hilman Tampil Kece di IIMS 2025, Mungil-mungil Curi Perhatian!

BACA JUGA:Beli JAECOO di Ajang IIMS 2025 Bisa Dapat Travel Voucher Senilai Rp200 Juta

Produk sepeda dan motor listrik Pacific maupun Exotic juga telah distribusikan secara luas dan tersedia di toko sepeda/motor listrik serta pasar modern di seluruh Indonesia. 

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads