Ranking FIFA Timnas Indonesia Melejit ke-123, Erick Thohir: Bismillah, 100 Besar Garuda Bisa!

Ranking FIFA Timnas Indonesia Melejit ke-123, Erick Thohir: Bismillah, 100 Besar Garuda Bisa!

Sebelunya Tmnas Indonesia menduduki 131 Rangking FIFA, kini naik ke peringkat 123 dari hasil kemenangan melawan Bahrain pada Kualifikasi Piala dunia 2026, Maret lalu-Tangkapan Layar [email protected]

Posisi pertama peringkat FIFA masih dipimpin Argentina, Spanyol, Prancis, Inggris dan Brasil yang berada di lima besar.

Sementara itu Ketua Umum PSSI Erick Thohir  mengaku gembira peringkat Timnas Indonesia mengalami peningkatan.

Ia menyebut, Timnas Indonesia kini menempati peringkat ke-124 merupakan prestasi dalam 15 tahun terakhir.

"Alhamdulillah kemenangan atas Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia zona Asia membuat posisi Indonesia di ranking FIFA naik 4 peringkat ke posisi 123. Peringkat ke-123 ini merupakan posisi terbaik Indonesia di ranking FIFA dalam 15 tahun terakhir," kata Erick Thohir dalam postingan Instgram pribadinya, Kamis 3 April 2025.

BACA JUGA:Daftar 25 Pemain Timnas Indonesia di Piala Asia U-17

BACA JUGA:Inter Milan Transfer Jay Idzes 20 Juta Euro, Klub Spanyol dan Prancis Tertarik Beli Bintang Timnas Indonesia!

"Kita akan terus kerja keras dan berusaha untuk membawa Indonesia masuk dalam peringkat 100 besar dunia. Bismillah," ujar Erick menambahkan.

Ranking FIFA Negara ASEAN

99. Thailand

109. Vietnam

123. Indonesia

131. Malaysia

BACA JUGA:Bojan Hodak Wanti-wanti Pemain Persib Jaga Berat Badan Saat Libur Lebaran!

BACA JUGA:KJRI Jeddah Rayakan Lebaran Bareng Timnas U-17, Berharap Raih Prestasi di Piala Asia

146. Filipina

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads