IEE Series 2025: Terobosan Alat Berat EV & Visi 3 Juta Rumah Rakyat Berkelanjutan
Sebagai ajang pertemuan industri lintas sektor, pameran ini menghadirkan platform unik bagi para pelaku usaha dan pengunjung untuk membangun jaringan sekaligus menciptakan peluang bisnis baru. -Istimewa-
Selain itu, pameran ini menghadirkan kesempatan untuk berinteraksi langsung dengan brand-brand ternama, sekaligus menyerap inspirasi dari inovasi yang berpotensi menjadi teknologi masa depan.
“Silakan datang dan rasakan langsung pengalaman menyaksikan teknologi industri masa depan dalam satu lokasi, di JIExpo Kemayoran pada 10–13 September 2025. Mulai dari kendaraan listrik hingga green infrastructure, pameran ini siap menjawab rasa penasaran publik terhadap tren inspiratif yang akan membentuk arah pembangunan ke depan,” ujar Hanung Hanindito, Event Lead IEE Series 2025.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: