Pecco Bagnaia Menangi Sprint Race MotoGP Jepang 2025, Tahan Marc Marquez Kunci Gelar Juara Dunia

Pecco Bagnaia Menangi Sprint Race MotoGP Jepang 2025, Tahan Marc Marquez Kunci Gelar Juara Dunia

Pecco Bagnaia Menangi Sprint Race MotoGP Jepang 2025, Tahan Marc Marquez Kunci Gelar Juara Dunia-MotoGP-

JEPANG, DISWAY.ID-- Francesco Bagnaia menjadi pemenang di sesi Sprint Race pada MotoGP Jepang 2025 yang  berlangsung di sirkuit Motegi, Sabtu 27 September 2025.

Pembalap Ducati Lenovo itu mengalakan rekan setimnya Marc Marquez yang finish di posisi kedua dengan selisih waktu 1.842 detik.

BACA JUGA:Intip Biodata Member ALPHA DRIVE ONE (ALD1) yang Bakal Debut 2026, Jebolan Survival Boys II Planet!

BACA JUGA:IMOS 2025: Motocentric Bawa Inovasi Baru Tas dan Box Turing, Makin Safety Pakai Lampu LED

Hasil ini juga merupakan kemenangan sprint race perdana bagi Pecco Bagnaia yang saat balap tak tersentuh hingga finish.

Sementara itu, meskipun finish di posisi 4, ini juga merupakan hasil terbaik bagi Joan Mir selama menjadi pembalap Honda.

Saat ini, Marc Marquez unggul 191 poin dari Alex Marquez dalam perebutan gelar, dan jika performanya tetap sama besok, gelar juara MotoGP 2025 akan menjadi miliknya.

Berikut hasil Sprint Race MotoGP Jepang 2025:

1 Francesco Bagnaia ITA Ducati Lenovo (GP25) 20m 59.113s

2 Marc Marquez SPA Ducati Lenovo (GP25) +1.842s

3 Pedro Acosta SPA Red Bull KTM (RC16) +3.674s

4 Joan Mir SPA Honda HRC Castrol (RC213V) +4.300s

5 Franco Morbidelli ITA Pertamina VR46 Ducati (GP24) +5.130s

BACA JUGA:TC Timnas Indonesia Masuki Era Baru: Fokus pada Kualitas, Bukan Lagi Durasi

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads