Hamas Terima Perjanjian Gencatan Senjata, Ingin Akhiri Genosida Gaza
Dalam pernyataan resminya, pimpinan Hamas menegaskan bahwa keputusan ini diambil dengan mempertimbangkan tiga faktor utama, termasuk upaya menghentikan genosida terhadap rakyat Palestina di Gaza--X @shaykhsulaiman
pembentukan badan nasional Palestina yang terdiri dari tokoh-tokoh independen untuk mengelola Gaza dengan keterkaitan langsung pada Otoritas Palestina, guna menjaga kesatuan politik bangsa.
BACA JUGA:Israel Terus Bombardir Wilayah Timur Gaza, Hamas Siap Serahkan Gaza dengan Syarat...
3. Masa depan negara Palestina dan penyelesaian konflik secara menyeluruh, yang menurut Hamas tidak dapat diputuskan oleh satu pihak saja, melainkan memerlukan keputusan kolektif dari seluruh kekuatan nasional Palestina.
“Kami siap memainkan peran konstruktif, tetapi Hamas tidak memonopoli hak untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan itu,” tambahnya.
Langkah ini menjadi sinyal kuat adanya peluang untuk meredakan konflik di Gaza, setelah serangkaian perundingan diplomatik yang melibatkan berbagai pihak internasional, termasuk negara-negara Arab dan Presiden Amerika Serikat Donald Trump.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: