Tips Aman Berkendara Barengan Truk, Pastikan Jaga Jarak dan Tidak Agresif
Ada beberapa tips aman berkendara barengan truk, salah satunya pastikan jarak aman seta tidak melakukan pergerakan yang agresif. -saiful amri-
Pengereman akan semakin sulit jika truk sedang membawa beban buatan yang penuh sehingga akan membutuhkan jarak lebih jauh untuk berhenti.
Oleh karena itu, jangan paksakan mobil berada terlalu dekat dengan truk dan berikan ruang yang cukup untuk manuver.
6. Jaga Kinerja Mobil
Selain menerapkan prinsip safety driving ketika berhadapan dengan truk, kita juga wajib memperhatikan kondisi mobil dengan melakukan servis berkala.
Hal ini tentunya untuk tetap menjaga agar kondisi selalu prima dan siap dalam menghadapi berbagai kemungkinan selama melakukan perjalanan mudik.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: