Info Mudik: Polisi Hentikan One Way Jalan Tol, Ganti Contraflow
Pengendara Cirebon arah Jakarta dialihkan ke Karangampel, akibat one way di Tol yang menyebabkan penumpukan kendaraan. -radarcirebon.com -
Sementara itu, Dirlantas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Sambodo Purnomo Yogo menambahkan, dengan adanya pemunduran pintu masuk one way maka arus lalu lintas dari Bandung menuju Jakarta bisa di normalkan. Sehingga kendaraan bisa melewati jalan tol kembali.
BACA JUGA:Info Mudik: Pemudik Terlantar di Terminal Gagara One Way di Tol, Bikin Jadwal Bus Berantakan
“Saat ini sedang proses pemunduran pintu masuk one way, dari KM 47 ke gerbang Tol Cikatama. Dari gerbang Tol Cikampek utama ke gerbang Tol Kalikangkung masih one way,” kata Sambodo.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: jawapos.com