Ngeri! Pulau Sao Jorge Diguncang Gempa Ribuan Kali, Penduduk Telah Dievakuai Antisipasi Letusan Gunung Api

Ngeri! Pulau Sao Jorge Diguncang Gempa Ribuan Kali, Penduduk Telah Dievakuai Antisipasi Letusan Gunung Api

Pulau Sao Jorge diguncang gempa ribuan kali, sehingga penduduk telah dievakuai demi keselamatan mereka.-safecommunitiesportugal.com-

Hal tersebut dilakukan karena kota Velas yang akan pertama terkena dampaknya jika terjadi letusan.

BACA JUGA:Gila! Sabu Seharga Rp 1,43 Triliun Disita Polda Jabar Dengan Berat Hingga 1,196 Ton

Sao Jorge, salah satu dari sembilan pulau yang membentuk kepulauan Azores dengan populasi sebanyak 8.400 jiwa dan merupakan pusat kepulauan tersebut.

Pulau ini juga merupakan salah satu pulau yang paling banyak dikunjungi oleh turis selain pulau Faial dan pulau Pico yang juga terbentuk karena aktivitas gunung api.

Presiden Azores Jose Manuel Bolieiro mengatakan, semuanya sudah siap untuk mengevakuasi orang dan memerintahkan untuk segera meningkatkan jumlah penerbangan komersial.

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: reuters.com

Berita Terkait

Close Ads