Bendera Mirip HTI Berkibar di Deklarasi Anies, Politikus PSI Mendadak Singgung Prabowo?
Bendera Mirip HTI Berkibar di Deklarasi Anies--Twitter/@GunRomli
Kericuhan itu akibat adanya pemasangan bendara lafaz tauhid yang mirip dengan organisasi HTI disamping bendera merah putih. Situasi memanas terjadi saat acara di Hotel Bidakara itu akan dimulai.
Keributan di Deklarasi Anies soal bendera HTI--atau yg Kadrun sebut bendera Tauhid, yg akhirnya bendera itu disingkirkan. Ini video dr akun buzzer Anies, tp skrng dihapus. Mau hilangkan jejak, mau cuci tangan? ???? pic.twitter.com/snKTyG4a91 — Mohamad Guntur Romli (@GunRomli) June 8, 2022
BACA JUGA:Nyesek! Ibunda Istri Sah Pilot Lion Air Syok Berat Anaknya Diselingkuhi: 'Allah Tunjukin yang Benar'
Sontak, adu mulut pun tak terhindarkan karena seorang pria lain berbaju batik berusaha membela pemasangan bendera tersebut.
Namun menurut kabar terbaru bendera tersebut akhirnya disingkirkan dari acara deklarasi Anies.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: