MotoGP Mandalika 2022: Keren! 'Super' Mario Aji Start di Barisan Depan di Kelas Moto3, Kesempatan Podium Bro
Mario Aji, pembalap Honda Team Asia dengan nomor start #64-motogp-
MANDALIKA, DISWAY.ID – Pembalap Indonesia, Mario Aji yang turun di kelas Moto3 pada MotoGP Indonesia 2022 di sirkuit Mandalika berhasil meraih hasil positif pada sesi kualifikasi, Sabtu (19/3/2022). Pembalap Honda Team Asia ini akan start dari posisi 3.
Mario akan start di barisan depan bersama Carlos Tatay dari tim CFMOTO Racing PruestelGP yang meraih pole position dan Diogo Moreira dari tim MT Helmets – MSI yang akan start dari posisi 2.
BACA JUGA:Geger! Empat Motor Warga Perumahan Tambun Hilang Dicuri Dalam Sehari
Sebagai lokal hero, Mario Aji diuntungkan lebih cepat beradaptasi dengan karakter sirkuit Mandalika.
Pembalap asal Magetan, Jawa Timur ini di sesi kualifikasi 1 (Q1) sempat berada di posisi 2 dan membuatnya lolos ke sesi Kualifikasi 2 (Q2).
Mario Ajo pun mencatatkan waktu terbaik, yaitu 1. 41.567 detik dan membuatnya akan start di posisi 3 pada balapan besok, Minggu (19/3/2022).
BACA JUGA:Lima Pesepakbola Top Dunia Dikenal Mata Keranjang, Nomor Dua Paling Bringas!
Hasil tersebut tentunya membuat semangat para pecinta MotoGP di Indonesia untuk mendukung langsung pembalap muda berbakat Indonesia untuk bisa meraih podium pertamanya di musim ini.
Berikut hasil kualifikasi Moto3, Mandalika:
1 Carlos Tatay SPA CFMOTO Racing PruestelGP (CFMOTO) 1m 41.232s
2 Diogo Moreira BRA MT Helmets - MSI (KTM) 1m 41.315s
3 Mario Aji INA Honda Team Asia (Honda) 1m 41.567s
4 Xavier Artigas SPA CFMOTO Racing PruestelGP (CFMOTO) 1m 41.585s
5 Andrea Migno ITA Rivacold Snipers Team (Honda) 1m 41.594s
6 Dennis Foggia ITA Leopard Racing (Honda) 1m 41.674s
BACA JUGA:Sepakat! AHHA PS Pati FC Berubah Nama Jadi Bekasi FC, Stadion Patriot Candrabhaga Bekasi Jadi Markas
7 Sergio Garcia SPA Gaviota GASGAS Aspar Team (GASGAS) 1m 41.811s
8 Izan Guevara SPA Gaviota GASGAS Aspar Team (GASGAS) 1m 41.830s
9 Deniz Öncü TUR Red Bull KTM Tech3 (KTM) 1m 42.203s
10 Ayumu Sasaki JPN Sterilgarda Husqvarna Max (Husqvarna) 1m 42.268s
11 Jaume Masia SPA Red Bull KTM Ajo (KTM) 1m 42.391s
12 Alberto Surra ITA Rivacold Snipers Team (Honda) 1m 42.398s
13 Elia Bartolini ITA QJMotor Avintia Racing Team (KTM) 1m 42.838s
14 Ivan Ortolá SPA Angeluss MTA Team (KTM) 1m 42.878s
15 Riccardo Rossi ITA SIC58 Squadra Corse (Honda) 1m 43.129s
BACA JUGA:MotoGP Mandalika 2022, Motor Alex Rins Terbakar Saat FP4, Bendera Merah Langsung Berkibar
16 Matteo Bertelle ITA QJMotor Avintia Racing Team (KTM) 1m 43.396s
17 Adrian Fernandez SPA Red Bull KTM Tech3 (KTM) 1m 43.760s
18 Scott Ogden GBR VisionTrack Racing Team (Honda) No Time
19 Xavier Artigas SPA CFMOTO Racing PruestelGP (CFMOTO) 1m 42.614s
20 Alberto Surra ITA Rivacold Snipers Team (Honda) 1m 42.637s
21 Daniel Holgado SPA Red Bull KTM Ajo (KTM) 1m 42.973s
22 Tatsuki Suzuki JPN Leopard Racing (Honda) 1m 43.008s
23 Stefano Nepa ITA Angeluss MTA Team (KTM) 1m 43.079s
BACA JUGA:Aib Indra Kenz yang Ini Berhasil Dibongkar, Polisi: Hanya untuk Pembuatan Konten
24 Joel Kelso AUS CIP Green Power (KTM) 1m 43.163s
25 Lorenzo Fellon FRA SIC58 Squadra Corse (Honda) 1m 43.192s
26 Ana Carrasco SPA BOE SKX (KTM) 1m 43.776s
27 Ryusei Yamanaka JPN MT Helmets - MSI (KTM) 1m 43.831s
28 Gerard Riu Male SPA BOE SKX (KTM) 1m 44.390s
29 Joshua Whatley GBR VisionTrack Racing Team (Honda) 1m 44.478s
30 Kaito Toba JPN CIP Green Power (KTM) 1m 44.658s
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: