Resmi! Robert Lewandowski Pamer Pakai Jaket Barcelona: Forza Barca!

Resmi! Robert Lewandowski Pamer Pakai Jaket Barcelona: Forza Barca!

Barcelona resmi umumkan kedatangan Robert Lewandowski di Miami, Amerika Serikat-Barcelona-Twitter

Tak berhenti sampai di situ, dengan suasana makan malam, Barcelona juga membagikan video di mana Lewandowski menyapa para pemain Barca satu per satu.

Tampak para pemain Barca antusias dengan kedatangan sang pemain.

Di Amerika Serikat, Barcelona akan menjalani sejumlah pertandingan dalam rangka tur pramusimnya tahun ini.

BACA JUGA:Transfer ke Barcelona Belum Tercapai, Robert Lewandowski Tetap Absen di Bayern Munich

Kedatangan Lewandowski yang menyusul rekan barunya di Miami, disebut penting untuk proses adaptasi dengan permainan sang manajer, Xavi Hernandez.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads