Berapa Honor Panitia Pemilu 2024 ? Ada Kenaikan dari 2019

Berapa Honor Panitia Pemilu 2024 ? Ada Kenaikan dari 2019

ilustrasi. Berapa honor panitia Pemilu 2024--

JAKARTA, DISWAY.ID-Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia (KPU RI) mengumumkan besaran honor badan ad hoc atau panitia penyelenggara Pemilihan Umum (Pemilu) serentak 2024.

Adapun rincian honor badan ad hoc atau panitia penyelenggara Pemilu Serentak 2024 dan perbandingannya dengan Pemilu Serentak 2019 dan Pilkada 2022:

1. PPK

a. Ketua

- Pemilu 2019: Rp 1,85 juta

- Pilkada 2020: Rp 2,2 juta

- Pemilu dan Pilkada 2024: Rp 2,5 juta

BACA JUGA:Anggaran Belum Cair Semua, Komisioner: KPU Memahami Kondisi Keuangan Negara

b. Anggota

- Pemilu 2019: Rp 1,6 juta

- Pilkada 2020: Rp 1,9 juta

- Pemilu dan Pilkada 2024: Rp 2,2 juta 

c. Sekretaris

- Pemilu 2019: Rp 1,3 juta

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads