72 Negara Bebaskan Visa untuk Paspor Indonesia

72 Negara Bebaskan Visa untuk Paspor Indonesia

Pemerintah sahkan Golden Visa-ilustrasi-Berbagai sumber

JAKARTA, DISWAY.ID - Sebanyak 72 negara dipastikan membebaskan visa untuk pemegang paspor Indonesia. 

Dengan begitu, pelancong asal Indonesia tak perlu menunjukkan visanya ketika berkunjung.

Kendati membebaskan visa, negara-negara berikut menetapkan batasan waktu berkunjung bagi turis WNI.

BACA JUGA:Alasan Australia Tarik Pengakuan Yerusalem Sebagai Ibu Kota Israel

Visa adalah izin masuk-keluar ke negara lain atau izin tinggal sementara yang diberikan pejabat pemerintah di negara yang dikunjungi.

Berikut daftar negara bebas visa untuk pemilik paspor Indonesia:

Benua Asia

Singapura - 30 hari

Thailand - 30 hari

Filipina - 30 hari

Myanmar - 14 hari

Brunei Darussalam - 14 hari

Malaysia - 30 hari

Vietnam - 30 hari

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: