Mulai Terbaca! Sinyal Kuat Jokowi Bakal Usung Duet Pasangan Ini pada Pilpres 2024
Presiden Jokowi-Istimewa-@Jokowi
Tugas ini tidak hanya untuk mengatur BUMN saja tetapi juga termasuk pemulihan ekonomi nasional dan diplomasi luar negeri.
"Oleh karena itu, saya melihat restu Presiden Jokowi sangat dekat kepada Ganjar dan Erick Thohir," ujarnya.
Di sisi lain, lanjut Pangi, duet tersebut memiliki elektabilitas tinggi dari berbagai simulasi survei nasional.
Terbaru Charta Politika mengemukakan pasangan Ganjar-Erick Thohir memperoleh elektabilitas sebesar 35.8 persen.
"Elektabilitas ini mengungguli pasangan lain seperti Anies Baswedan –Agus Harimurti Yudhoyono dan Prabowo Subainto – Puan Maharani,” pungkasnya.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: