8 Cara Atasi Vagina Mudah Berkeringat dan Basah

8 Cara Atasi Vagina Mudah Berkeringat dan Basah

Vagina berkeringat banyak membuat wanita menjadi tidak nyaman serta bisa memunculkan bau tidak sedap -Foto/Freepik/diana.grytsku--ilustrasi--Foto/Freepik/diana.grytsku-

Apabila kalian diperbolehkan memakai rok, maka seringlah gunakan rok dibandingkan dengan celana. Saat menggunakan rok, sirkulasi udara yang masuk ke area Vagina akan menjadi lebih lancar.

Ketika kalian sedang bersantai di rumah, hindari juga untuk memakai celana yang ketat dan gunakan yang longgar.

Hal tersebut agar bahan dari celana tidak selalu menempel pada kulit kalian.

4. Siapkan Pakaian Ganti

Apabila kalian ingin bepergian untuk waktu yang lumayan lama, atau ketika cuaca sedang panas – panasnya, kami sarankan untuk membawa pakaian atau Celana Dalam ganti.

Lalu ketika area Vagina kalian sedang berkeringat, kalian bisa mengganti Celana Dalam kalian. Tapi ingat, untuk membersihkan keringat yang menempel terlebih dahulu baru dipakaikan Celana Dalam yang baru.

Hal ini tentunya demi membuat Vagina menjadi tetap kering dan tidak mengeluarkan bau yang tidak sedap.

BACA JUGA:Isi Pesan Richarlison Pada Son Heung-min Setelah Brasil Vs Korea Selatan 4-1

5. Merapikan Rambut Kemaluan

Biasanya, area Vagina akan menjadi sangat basah karena keringat. Nah, penyebab keringat yang bermunculan itu adalah rambut kemaluan yang menutupi Vagina dan sedang lembap.

Maka dari itu, selalu rapikan rambut kemaluan yang kalian miliki ya Ladies. Hal tersebut juga bisa meningkatkan sirkulasi udara agar semakin lancar.

6. Jangan Memakai Pewangi

Larangan yang dimaksudkan adalah jangan memakai pewangi di area Vagina kalian. Karena hal tersebut bisa membuat Vagina menjadi semakin lembap.

Lalu, berbagai kandungan zat di dalam pewangi bisa sangat berbahaya dan bisa menyebabkan keputihan.

7. Gunakan Pembalut Seperlunya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Close Ads